Sponsorhip and Donation

Panitia kegiatan "LKMA 2014 flies to Australia" membuka diri kepada semua pihak yang berminat untuk mendukung acara ini dengan menjadi sponsor atau donatur.

Donatur
Donatur adalah pihak perseorangan, instansi atau perusahaan yang memberikan bantuan berupa peralatan, perlengkapan, maupun biaya pelaksanaan tanpa menghendaki fasilitas promosi. Sifat donatur adalah tidak mengikat dan bantuan dapat disampaikan sebelum maupun sesudah acara berlangsung

Sponsor
Pada kegiatan ini kami membuka kesempatan sekaligus mengajak para sponsor untuk berpartisipasi dalam bentuk promosi. Adapaun bentuk-bentuk sponsorship yang kami tawarkan adalah sebagai berikut

DIAMOND SPONSOR
Diamond sponsor adalah pihak sponsor yang bersedia menyediakan dana minimal sebesar Rp.700.000.000,00. Dan akan dicantumkan logonya di setiap kegiatan dalam satu tahu kalender kegiatan sekolah.

PLATINUM SPONSOR
Platinum sponsor adalah pihak sponsor yang bersedia menyediakan dana minimal sebesar Rp.500.000.000,00 dan dikukuhkan dalam perjanjian tertulis, yang tidak dapat diubah tanpa persetujuan kedua belah pihak. Dan akan dicantumkan logonya di setiap kegiatan dalam satu tahun kalender sekolah.

GOLD SPONSOR
Gold sponsor adalah pihak sponsor yang bersedia menyediakan dana minimal sebesar Rp.350.000.000,00 dan dikukuhkan dalam perjanjian tertulis, yang tidak dapat diubah tanpa persetujuan kedua belah pihak. Dan akan dicantumkan logonya di setiap kegiatan dalam satu tahun kalender sekolah.

SILVER SPONSOR.
Silver sponsor adalah pihak sponsor yang bersedia menyediakan dana minimal sebesar Rp.175.000.000,00 dan dikukuhkan dalam perjanjian tertulis, yang tidak dapat diubah tanpa persetujuan kedua belah pihak. Dan akan dicantumkan logonya di setiap kegiatan dalam satu tahun kalender sekolah.

BRONZE SPONSOR
Bronze sponsor berupa:
-Pihak sponsor yang bersedia menyediakan dana minimal sebesar Rp.25.000.000,00 dan dikukuhkan dalam perjanjian tertulis, yang tidak dapat diubah tanpa persetujuan kedua belah pihak. 
-Pihak sponsor yang bersedia membantu menyediakan fasilitas untuk kelancaran kegiatan LKMA. Sponsor penyedia fasilitas terdiri dari:

1.Sponsor penyedia seragam kegiatan
2.Sponsor penyedia perlengkapan
3.Sponsor penyedia konsumsi
4.Sponsor fasilitas lainnya (voucher,dll)

Media Kontraprestasi
1.Lip Service
2.Perbesaran Logo
3.Pencantuman nama atau logo sponsor pada
  • 3 spanduk rentang
  • 70 seragam kegiatan
  • 70 pin
  • 70 sertifikat
  • 30 undangan
  • 50 name tag
4.Pengiklanan pada media Web atau Blog OSIS
5.Hak memasang spanduk Eklusif di area sekolah SMAIT Insantama

No comments:

Post a Comment